Sup Kaki/Ceker Ayam.
Kalian dapat masak Sup Kaki/Ceker Ayam memakai 11 ramuan dan 5 langkah. Berikut cara kalian sajikan ini.
Ramuan
- Kaki ayam.
- Bawang merah.
- Bawang putih.
- Halia.
- Serai.
- Kulit kayu manis.
- Biji pelaga.
- Bunga cengkih.
- Rempah sup/kurma.
- Lobak merah.
- Kentang.
Petunjuk
- Kaki ayam dipotong kuku,ngam2 atas kuku..baru cantik.
- Rebus kaki ayam bersama halia dan sedikit garam.
- Bebawang dan halia ditumbuk dan ditumis bersama rempah.
- Rempah dh wangi..masuk kan air dan kaki ayam yang sudah direbus..dibiar separuh masak baru masuk kan lobak merah dan kentang.
- Kentang dh empuk..rasakan dgn garam dan secukup rasa..tabur kan daun sup dan daun bawang.. Siap 😆.